PROSES TAHAPAN BUDI DAYA IKAN KONSUMSI


Home » Prakarya dan Kewirausahaan » Tahapan Budidaya (pembesaran) Ikan Konsumsi
PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN
Tahapan Budidaya (pembesaran) Ikan Konsumsi


a. Perencanaan
1. Menentukan jenis ikan konsumsi yang akan dibudidayakan
2. Menentukan dan persiapan wadah yang akan digunakan untuk budidaya ikan konsumsi
3. Menentukan jadwal kegiatan budidaya
4. Menyiapkan kebutuhan sarana alat dan bahan
5. Menentukan tugas individu

b. Menyiapkan sarana produksi
a. Benih ikan lele ukuran 5-8 cm
b. Pakan ikan alami dan buatan serta pakan tambahan
c. Obat obatan
d. Vitamin atau probiotik

a. Timbangan dan penggaris
b. Alat sortir/baskom grading
c. Seser/saringan

c. Proses Budidaya Pembesaran Ikan Konsumsi
Pembesaran ikan lele dilakukan sampai ukuran konsumsi. Ukuran lele siap konsumsi adalah 150-200gram/ekor. Lama waktu budidaya 2.5-3 bulan. Berikut langkah langkah budidaya ikan lele:
a. Siapkan wadah budidaya ukuran 3X4 m dan isi air sampai ½ bagian. Jika wadah masih baru maka biarkan air sampai beberapa hari kemudian buang untuk menghilangkan bau terpal.

b. Kolam diisi lagi dengan air sampai ¾ bagian dan biarkan 3-4 hari.
c. Tebarlah benih ukuran 5-7 cm dengan kepadatan tebar untuk kolam ukuran 6X8 m sebanyak 1000 ekor. Penebaran dilakukan pada sore atau pagi hari agar ikan tidak stres.
d. Biarkan benih ikan lele keluar sendirinya dari plastik. Masukan air kolam sedikit demi sedikit ke dalam plastik agar dapat beradaptasi dengan lingkungan kolam.
e. Pemberian pakan buatan berupa pellet selama satu bulan dengan dosis 5-10% dari berat total ikan.
f. Setelah ukuran ikan agak besar maka pakan dikurangi 3 % per hari. Berikan pakan tambahan berupa daun, daging bekicot/keong mas, limbah ikan asin, dan sayuran. Hindari pemberian bangkai ayam. Pemberian bangkai ayam sakit dikhawatirkan efek samping yang kurang baik.
g. Pergantian air dilakukan seminggu sekali. Air yang diganti biasanya 50 % dari volume air kolam.
h. Lakukan pengontrolan pertumbuhan dengan sampling dua minggu sekali. Ambilah 10% dari populasi ikan dan timbang hasilnya dirata-rata kemudian kalikan jumlah ikan. Berdasarkan informasi ini maka akan diketahui jumlah pemberian pakan yang akan diberikan
i. Apabila terkena penyakit cacar, bercak, dan borok maka pisahkan ikan yang sakit dan rendam dengan larutan PK 0,1 ppm atau secara alami diobati daun papaya dan sedikit garam dapur. Lakukan pergantian air sesering mungkin.
j. Untuk mencegah terjangkitnya penyakit jamur, berikan pakan alami daun papaya
k. Lakukan seleksi untuk menghindari persaingan makanan dengan melakukan panen selektif. Sebaiknya dipisahkan sesuai ukuran yang sama
l. Setelah umur 2.5 – 3 bulan maka ikan dapat dipanen dengan ukuran 150-200 gram per ekor.
m. Panen dilakukan pagi atau sore hari, hati-hati saat panen jangan sampai ikan stres dan mengalami kerusakan yang berakibat tingkat kematian tinggi.
Ikan disimpan di tempat penampungan kemudian dikemas ke dalam pla

h. Lakukan pengontrolan pertumbuhan dengan sampling dua minggu sekali. Ambilah 10% dari populasi ikan dan timbang hasilnya dirata-rata kemudian kalikan jumlah ikan. Berdasarkan informasi ini maka akan diketahui jumlah pemberian pakan yang akan diberikan
i. Apabila terkena penyakit cacar, bercak, dan borok maka pisahkan ikan yang sakit dan rendam dengan larutan PK 0,1 ppm atau secara alami diobati daun papaya dan sedikit garam dapur. Lakukan pergantian air sesering mungkin.
j. Untuk mencegah terjangkitnya penyakit jamur, berikan pakan alami daun papaya
k. Lakukan seleksi untuk menghindari persaingan makanan dengan melakukan panen selektif. Sebaiknya dipisahkan sesuai ukuran yang sama
l. Setelah umur 2.5 – 3 bulan maka ikan dapat dipanen dengan ukuran 150-200 gram per ekor.
m. Panen dilakukan pagi atau sore hari, hati-hati saat panen jangan sampai ikan stres dan mengalami kerusakan yang berakibat tingkat kematian tinggi.
Ikan disimpan di tempat penampungan kemudian dikemas ke dalam plastik, bak, drum atau jerigen. Tempat pengemasan ikan disesuaikan dengan jarak pengangkutan.

Sumber : buku k13 prakarya dan kewirausahaan kelas 8




RELATED POSTS :
Serealia dan umbi-umbian
1. Serealia adalah jenis tumbuhan golongan tanaman padi-padian/ rumput-rumputan (Gramineae) yang di… Read More...
Kewirausahaan Budidaya Unggas Petelur
Pangan merupakan kebutuhan pokok manusia. Menurut Undang-undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2… Read More...
Proses Pengolahan Pangan Setengah Jadi Kerupuk (produk berbentuk potongan pipih tebal dan tipis)
Kerupuk bertekstur garing dan biasanya dijadikan sebagai pelengkap makan untuk berbagai makanan Ind… Read More...
mengapa dan bagaimana memulai usaha sendiri
Mengapa harus memulai usaha sendiri ? Menjadi Bos Atas Diri Sendiri Seperti kata almarh… Read More...
Proses Pengolahan Pangan Setengah Jadi Jagung Pipil dan Beras Tiwul Instan (produk berbentuk butiran besar)
1. Jagung PipilSetelah jagung dipetik biasanya dilakukan proses lanjutan yang merupakan serangkaian… Read More...

NEWER POSTOLDER POSTHOME

POPULAR POSTS
soal smk broadcasting pengetahuan dan kunci jawabannya
Tahapan pra produksi disebut juga sebagai tahap… A. Permulaan B. Perkenalan C. Perencanaan D. Pengkondisian E. Penyamaan persepsi AN...
soal aswaja uts ganjil kls xii
Kata “khitthah’” berasal dari bahasa Arab yang berarti…. A. Garis B. Kembali C. Ketentuan D. Batasan E. Identitas ANSWER: A Landasan berfiki...
contoh soal dan kuncinya, seni budaya teater tata artistik
24. Untuk mendapatkan lampu yang menghasilkan lingkaran cahaya yang tegas dan lembut sekaligus dapat menambahkan .... A Lampu bifocal B...
Latihan soal Nahwu dan jawabannya
     Pilihlah jawaban berikut dengan benar ! 1. Pada setiap ilmu pasti membutuhkan yang namanya alat pemahaman agar dapat me...
latihan soal pilihan ganda dan kunci jawaban bahasa indonesia
1. Pernyataan yang merupakan karya fiksi adalah: A. Kegiatan itu dilaksanakan selama dua hari pada tanggal 20 sampai 21 April ...
soal smk broadcasting pengetahuan dan kunci jawabannya
Tahapan pra produksi disebut juga sebagai tahap… A. Permulaan B. Perkenalan C. Perencanaan D. Pengkondisian E. Penyamaan persepsi AN...
soal aswaja uts ganjil kls xii
Kata “khitthah’” berasal dari bahasa Arab yang berarti…. A. Garis B. Kembali C. Ketentuan D. Batasan E. Identitas ANSWER: A Landasan berfiki...
Contoh soal analogi dan pembahasan - Tes Potensi Akademik
1. Senin : Rabu = Januari : . . . a. Februari d. Mei b. Maret e. Juni c. April 2. Ramai : ribut = . . . : . . . a. Sorak : Teriak...
Latihan soal Nahwu dan jawabannya
     Pilihlah jawaban berikut dengan benar ! 1. Pada setiap ilmu pasti membutuhkan yang namanya alat pemahaman agar dapat me...
soal tentang jinayat (kriminalitas)
1. Dibawah ini yang bukan termasuk pembahasan jinayah adalah … . a. Pembunuhan b. Qishos c. Kafarat d. Qadzaf e. Diyat 2...
PAGEVIEWS BULANAN
47,033
BLOG ARCHIVE
► 2023 (43)
► 2022 (84)
► 2021 (239)
► 2020 (315)
► 2019 (724)
► 2018 (1079)
► 2017 (780)
▼ 2016 (2901)
▼ December (207)
Kisah Dua Orang Sales Sepatu
kemampuan dasar seni musik yang harus dikuasai ole...
RA Kartini adalah Santri Mbah Sholeh Darat
fungsi dan struktur makna dan unsur kebahasaan unt...
Merancang Gerak Ritmik Ayunan Lengan
Sujud Sahwi
interpretasi Makna Teks Pantun
Jenis-jenis Unggas Petelur
Kalimat Tunggal
Gangguan Sistem Pernapasan
bagian-bagian penyusun batang
soal bahasa indonesia kelas xii
Gabungan Politik Indonesia (GAPI)
soal bahasa inggris kelas X
analisis untuk teks factual report tentang benda mati
soal pilgan dan esay kelas XI b indonesia
teks kebahasaan
Konsep pergelaran teater
Sering-Seringlah Mengucapkan “Astaghfirullah”
Wawasan Nusantara
Rangkuman integrasi nasional, strategi nasional, a...
Peran Serta Masyarakat untuk Mengatasi Berbagai An...
Ancaman di Bidang IPOLEKSOSBUDHANKAM
Ancaman Non-Militer
Ancaman di Bidang Militer
Ancaman terhadap Integrasi Nasional
RANGKUMAN Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKR...
Kesediaan Warga Negara untuk Melakukan Bela Negara
Dasar Hukum Bela Negara
Tantangan dalam Menjaga Keutuhan NKRI
Faktor-Faktor Pembentuk Integrasi Nasional
Syarat Integrasi
Pengertian Integrasi Nasional
Kebhinnekaan Bangsa Indonesia
Rangkuman otonomi, medebewind, desentralisasi, ke...
Hubungan Fungsional Pemerintah Pusat dan Daerah
Hubungan Struktural Pemerintah Pusat dan Daerah
Keuangan Daerah
Peraturan Daerah (Perda)
Proses Pemilihan Kepala Daerah
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)
Perangkat Daerah sebagai Pelaksana Otonomi Daerah
Kewenangan Pemerintah Daerah
Kedudukan dan Peran Pemerintah Pusat
Nilai, Dimensi, dan Prinsip Otonomi Daerah di Indo...
Landasan Hukum Penerapan Otonomi Daerah di Indonesia
Otonomi Daerah dalam Konteks Negara Kesatuan
Pengaruh Keunggulan Lokasi terhadap Kegiatan Ekonomi
dIskusi tentang Tape
cOntoh Teknologi Ramah Lingkungan Bidang Lingkungan
Tanda Hati Yang Mati
Siapakah Mujaahid
hal-hal Persiapan yang harus dilakukan dalam pagel...
Otonomi Daerah
Desentralisasi
Rangkuman suprastruktur, infrastruktur, lembaga n...
Partisipasi politik dapat terwujud dalam bentuk pe...
Partisipasi Warga Negara dalam Sistem Politik di I...
Tata Kelola Pemerintahan yang Baik
Infrastruktur Politik
Suprastruktur Politik
SMA/MA/SMK/MAK Rangkuman wilayah, warga negara, k...
Kesadaran Bela Negara dalam Konteks Sistem Pertaha...
Substansi Pertahanan dan Keamanan Negara Republik ...
Membangun Kerukunan Umat Beragama
Hewan-hewan Penghasil Listrik
Pengertian Kemerdekaan Beragama dan Berkepercayaan
Penyebab Hilangnya Kewarganegaraan Indonesia
Syarat-Syarat Menjadi Warga Negara Indonesia
Asas-Asas Kewarganegaraan Indonesia
Status Warga Negara Indonesia
Kekuasaan negara atas kekayaan alam yang terkandun...
Batas Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
Memetakan Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia
Rangkuman kekuasaan, pembagian kekuasaan, pemisaha...
Nilai-Nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan Pemeri...
Konsep Pembagian Kekuasaan di Indonesia
Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik I...
Pendidikan Sejati Adalah Orientasi Hati
Arti Penting Hukum yang Berlaku dalam Kehidupan Be...
Berwirausaha Budidaya Ikan Hias
Memahami Hubungan Antarlembaga Negara sesuai denga...
Śalat Sunnah Berjamaah
Produksi Kerajinan Busana dari Bahan Alami
Contoh pantun-pantun
Sistem pemerintah kolonial Belanda di Indonesia
Provinsi Nanggro Aceh Darussalam (NAD) Ibukota nya...
TERAPI JIWA
NARKOBA
macam teknik pembuatan batik :
Usaha pemenuhan kebutuhan pangan
Produk Kesehatan Khas Daerah sebagai Pendukung Ind...
Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik I...
Kewenangan Presiden Republik Indonesia sebagai Kep...
Sentences in the passive voice Title of teks
makna dan bentuk ungkapan keharusan dengan kata ke...
Tobat, Belajar, Disiplin
Berita mengenai Sayyidina Imam al-Mahdi (a)
Konsep Pembagian Kekuasaan di Indonesia
Jerman
► November (277)
► October (279)
► September (382)
► August (390)
► July (149)
► June (103)
► May (408)
► April (415)
► March (85)
► February (46)
► January (160)
► 2015 (617)
► 2014 (342)
Live Traffic Feed
A visitor from East java viewed 'Tahapan Budidaya (pembesaran) Ikan Konsumsi | lets' 7 secs ago
A visitor from Mataram viewed 'ahapan produksi produk fungsional | lets-sekolah.b' 2 mins ago
A visitor from Surabaya viewed 'tryout mapel produktif tata boga dan kunci jawaban' 4 mins ago
A visitor from Surabaya viewed 'latihan soal beserta kunci jawabannya farmakognosi' 5 mins ago
A visitor from Bandar lampung viewed 'Simulasi Wirausaha Produk Modi!kasi Pangan Khas Da' 5 mins ago
A visitor from Sleman viewed 'Teknik Pengolahan Makanan Khas Daerah | lets-sekol' 5 mins ago
A visitor from Surabaya viewed 'soal-soal dan kunci jawaban mata pelajaran tata ni' 6 mins ago
Real-time | Get Script | More Info

ID2176119US52449RU4628SG4586IN2530MY1205FR1118DE574RO534GB480Newest:AFYou:IDToday:179Month:19112Total:2248817Supercounters.com
Copyright 2016 lets-sekolah.blogspot.com
Design by Mas Sugeng 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SAFARI